Sosialisasi Penyuluhan Lingkungan di Desa Bangsri Kabupaten Brebes

pada tanggal 1/2/2025 telah di laksanakan Sosialisasi Penyuluhan Sampah di Desa Bangsri Kabupaten Brebes dengan tema Pemanfataan Sampah Organik untuk pembuatan Ecoenzym, Natural Eco Enzyme , Karbol Eco Enzyme,dan Sabun Mes Eco Enzyme , peserta sangat antusias dan semangat dalam pembuatan Ecoenzym, Natural Eco Enzyme , Karbol Eco Enzyme,dan Sabun Mes Eco Enzyme diharapkan setelah sosialisasi ini para peserta mendapatkan ilmu wawasan baru tentang pengelolaan sampah organik dan juga dapat mengelola sampah secara mandiri yang dihasilkannya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *