Bagaimana Cara Menangani Limbah B3???

Cara Mengelola Limbah B3: Panduan Lengkap Limbah B3 (Bahan Berbahaya dan Beracun) merupakan jenis limbah yang memiliki sifat berbahaya dan beracun bagi kesehatan manusia dan lingkungan. Pengelolaan limbah B3 memerlukan penanganan khusus dan hati-hati untuk mencegah dampak negatif yang lebih luas. Berikut adalah langkah-langkah umum dalam pengelolaan limbah B3: 1. Identifikasi dan Pengumpulan 2. Penyimpanan…

Read More

bagaimana cara menangani sampah liar?

Cara Menangani Sampah Liar: Langkah Menuju Lingkungan Bersih Sampah liar menjadi masalah serius di banyak daerah. Selain merusak pemandangan, sampah juga mencemari lingkungan dan mengancam kesehatan. Berikut beberapa cara yang dapat dilakukan untuk mengatasi masalah sampah liar: 1. Meningkatkan kesadaran masyarakat 2. Penyediaan fasilitas sampah yang memadai 3. Penegakan hukum 4. Pengelolaan sampah yang terpadu…

Read More

Bagaimana Cara Menangani Perubahan Iklim??

Cara Mencegah Perubahan Iklim: Langkah Kecil, Dampak Besar Perubahan iklim adalah isu global yang mendesak. Namun, setiap individu memiliki peran penting dalam upaya mencegahnya. Berikut adalah beberapa cara yang bisa kita lakukan: Di Tingkat Pribadi Di Tingkat Komunitas Di Tingkat Global Mengapa Kita Harus Peduli? Perubahan iklim mengancam kehidupan di bumi. Dampaknya sudah kita rasakan,…

Read More

Rapat KLHS dan Rapat RDTR Kawasan Perkotaan Brebes

pada tanggal 28-10-2024 telah dilaksanakan rapat pembahasan Dokumen KLHS dan Dokumen RDTR Kawasan Perkotaan Kabupaten Brebes tahun 2024 di hadiri oleh segenap skpd yang ada di Kabupaten Brebes, Manfaat KLHS (Kajian Lingkungan Hidup Strategis) KLHS merupakan suatu instrumen perencanaan yang bertujuan untuk memastikan bahwa perencanaan dan pengambilan keputusan pembangunan mempertimbangkan aspek lingkungan hidup secara menyeluruh….

Read More

Rapat KLHS tahun 2024

pada tanggal 25-10-2024 telah dilaksanakan rapat pembahasan KLHS tahun 2024 ,di hadiri oleh berapa perwakilan instansi dinas yang ada di Kabupaten Brebes yakni Dinas Lingkungan Hidup Brebes, Dinas Kesehatan Brebes, Dinas Pertanian Dan Ketahanan Pangan Kabupaten Brebes, Dinas Perikanan Brebes, Dinas Pertanahan Kabupaten Brebes , Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Brebes , DINPERWASKIM Brebes, Dinas Perhubungan…

Read More

Gerakan Donasi Telur: Upaya Bersama untuk Cegah Stunting

Stunting merupakan masalah kesehatan serius yang memengaruhi pertumbuhan dan perkembangan anak di Indonesia. Untuk mengatasi masalah ini, berbagai inisiatif telah dilakukan, salah satunya adalah Gerakan Donasi Telur yang bertujuan memberikan asupan gizi yang diperlukan anak-anak. Mengapa Telur? Telur merupakan sumber protein berkualitas tinggi yang kaya akan vitamin dan mineral penting, seperti vitamin D, vitamin B12,…

Read More

Sosialisasi Penyuluhan Lingkungan di Desa Larangan Brebes Kabupaten Brebes

tanggal 22-10-2024 telah dilaksanakan sosialisasi Penyuluhan Lingkungan Hidup tentang pengelolaan sampah rumah tangga dengan metode komposter, ecoenzim, maggot bsf di hadiri oleh Pimpinan Ranting Aisyiyah Larangan Barat Cabang Larangan Kabupaten Brebes, Kepala Bidang Pengelolaan Sampah, Limbah B3 dan Pengendalian Pencemaran, beserta staff dan masyarakat Desa Larangan Kabupaten Brebes, serta pembagian beberapa alat pengelolaan sampah yaitu…

Read More

Sosialisasi Penyuluhan Lingkungan di Desa Tegalglagah

tanggal 17 oktober 2024 telah di laksanakan sosialisasi penyuluhan tentang pengelolaan sampah rumah tangga , dihadiri oleh segenap Masyarakat , Kepala Desa Tegalglagah Kecamatan Bulakamba , TNI, Kepala Bidang Pengelolaan Sampah, Limbah B3 dan Pengendalian Pencemaran Dinas Lingkungan Hidup beserta Staff Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Brebes , di acara ini ada pembagian komposter, pembagian bibit…

Read More

Pengawasan di PT. Mitra Emas Lestari

pada tanggal 16-10-2024 telah di laksanakan Pengawasan Lingkungan Hidup oleh Tim Pengawas dari Dinas Lingkungan Hidup di hadiri oleh perwakilan dari PT. Mitra Emas Lestari , tujuan Pengawasan Lingkungan ini adalah merupakan kegiatan yang sangat penting untuk memastikan bahwa aktivitas bisnis dilakukan dengan bertanggung jawab terhadap lingkungan. Tujuan utama dari pengawasan ini adalah untuk mencegah…

Read More